REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA — Pemanas air bertenaga surya merupakan peralatan yang diimpikan masyarakat yang senang dengan energi bersih, energi baru terbarukan. Energi matahari ini tersedia secara gratis apalagi di Indonesia yang berada di posisi khatulistiwa. Dengan inovasi, pemanas akan menyerap energi matahari secara maksimal, optimal menyimpan panas, air panas selalu tersedia di segala cuaca. “Bagaimanapun posisi matahari, […]
Mengenal Teknologi Tabung Vacuum pada Pemanas Air Bertenaga Surya
